Rabu, 10 Februari 2016

TOU2#





Membuat Tas dari Pakaian yang Tak Terpakai (Bekas) :
1.        Pertama lebarkan baju pada bidang datar seperti lantai.

2.        Langkah selanjutnya potong bagian lengan dengan memberi jarak 1 – 2 cm.
 
3.        Lalu potong juga dibagian leher.
 

4.        Potong juga bagian bawah kaos atau baju sesuai dengan perbatasan jahitan.
 
5.        Lalu potong dibagian bahu agar saling terpisah.
 
6.        Lalu satukan bagian bahu yang sudah dipotong pada step sebelumnya.
 
7.        Jadilah tas yang dapat kita pakai.
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar